Lagi asyik di kamar jenazah, meriksa kafan2 yang baru datang,
tetiba ikutan nangis pas datang seorang ibu yang menangis...
melihat jasad anak nya terbujur kaku, korban tabarak lari.
Mengapa kita selalu tidak siap ketika apa-apa yang ia titipkan diminta kembali?
Mengapa kita selalu merasa isi dunia ini seakan milik kita?
Tahu diri bukan perkara mudah ya
Tahu bahwa kita ini 'cuma' tukang parkir yang dititipin entah itu pajero atau motor butut
menjaga dengan baik saat amanah itu dalam genggaman
dan melepaskan dengan ikhlas saat yang punya datang mengambil
tetiba ikutan nangis pas datang seorang ibu yang menangis...
melihat jasad anak nya terbujur kaku, korban tabarak lari.
Mengapa kita selalu tidak siap ketika apa-apa yang ia titipkan diminta kembali?
Mengapa kita selalu merasa isi dunia ini seakan milik kita?
Tahu diri bukan perkara mudah ya
Tahu bahwa kita ini 'cuma' tukang parkir yang dititipin entah itu pajero atau motor butut
menjaga dengan baik saat amanah itu dalam genggaman
dan melepaskan dengan ikhlas saat yang punya datang mengambil
Tidak ada komentar:
Posting Komentar